Rabu, 24 November 2010
TENTANG FARM KAMI
Kami bergerak di usaha budidaya Lele Sangkuriang, Pemijahan dan Pembesaran. Kami menyediakan Benih-benih sangkuriang pijahan dari induk asli BBPBAT Sukabumi yang siap untuk dibesarkan. Kami juga akan membantu petani-petani pembesar tentang cara-cara pembesaran, persiapan air, cara pemberian pakan dan lainnya. Dan juga tidak menutup kemungkinan kerjasama yang saling menguntungkan akan kami sambut dengan hangat.
Alamat kami: Pasir Jambu Rt 02 Rw 04 sari kelapa Bogor.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Farm skala rumahan
Budidaya ikan cupang dirumah tetap bisa temen2, seperti yg saya lakukan . Breed sesuai kapasitas yg bisa kita tampung. Nah ini yg pas di s...
-
Tidak ada waktu maupun sibuk bekerja atau bahkan tidak punya lahan, tapi ingin usaha. Solusi ada di Denni'sFarm, Kami menyediakan progra...
-
Hi , ini baru ngebreed kemarin , eh sudah bertelur ternyata hari ini. Setiap breeder berbeda cara, kalau saya pakai biasanya menggunakan pla...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar